Personel Polres Dompu Laksanakan Apel Kesiapan Operasi Ketupat Rinjani 2021,

/ 12 Mei 2021 / 5/12/2021 10:48:00 AM

POLICEWATCH- Dompu.

Dalam rangka Persiapan pengamanan dalam rangka  melaksanakan sholat Idul Fitri  besok pagi yang jatuh pada hari Kamis petugas kepolisian polres Dompu melaksanakan apel bersama dihalaman Polres 12/05/2021.

Dalam upacara apel tersebut dipimpin oleh Kabag Oprasional *AKP I KOMANG ASTAWAN* dalam rangka kesiapan pengamanan dalam pelaksanaan Sholat Idul Fitri 1442 H, besok pagi,dan dilanjutkan personil Polres Dompu berbagi Masker dan senitezer di bebagai Masjid masjid yang akan dipergunakan untuk Pelaksanaan sholat idul fitri besok.


Menurut Kabag Operasional polres Dompu melalui Kasi Humas Dompu Ipda Handik Wijaksono menjelaskan dalam apel tersebut Kabag operasional memberika saran kepada semua anggota melaksanakan sesuatu standar operasional ungkapnya.

Adapun Masjid yang harus dipantau dan  dijaga keamanannya sepert Masjid Baiturrahim, Kelurahan. Simpasai, Masjid Qushurul Jannah Kelurahan Kandai Dua paparnya.

Dan selesai apel para petugas membagikan masker dan Sinetezel ke Masjid masjid yang akan dipergunakan Sholat Idul Fitri besok pagi.


Sebagai penerima masker dan senitezer adalah masing masing pengurus masjid Baitirrahim Simpasai atas nama H. Muhammad Saleh Zakaria dan Pengurus Masjid jami Qushurul Kannah  Kandai dua H. Abdul Hadi.

Dan petugas memberikan saran dan mengingatkan kembali kepada pengurus masjid agar  selalu mengingatkan kembali kepada para jamaah masjid pada saat pelaksanaan sholat hari raya idul fitri agar tetap menerapkan protokol kesehatan COVID-19 " MN".

Komentar Anda

Berita Terkini