Bupati Lahat Berikan Bantuan Subsidi BBM Untuk 66 Angdes dan 75 Tukang Ojek Pangkalan

/ 30 Desember 2022 / 12/30/2022 06:23:00 PM

 



POLICEWATCH.NEWS - SUMSEL - LAHAT - Bupati Lahat Cik Ujang.SH dalam rangka mengimplementasikan Lahat BerCahaya sekira pukul 14.30 wib telah berlangsung kegiatan Pemberian Bantuan Subsidi BBM Transportasi Angkutan Pedesaan dan Ojek Pangkalan tepat berlokasi di Halaman Pemerintah Daerah Kabupaten Lahat Propinsi Sumatera Selatan  

Sempat hadir pada acara tersebut antara lain Bupati Lahat Cik Ujang, Wakil Bupati Lahat H. Hariyanto. SE. MM. MBA, Sekretaris Daerah Lahat Candra. SH. Ketua Komisi III DPRD beserta Anggota, ,TBUPP. Seluruh Asisten,  Staf Ahli, OPD, Kabag Setkab. Lahat, Camat Lahat Camat Lahat Selatan, Camat Merapi Barat, Camat Pulau Pinang, serta para Undangan

Sementara Kepala Dinas Perhubungan Lahat Ir. H. Agustia Budiman. MM dalam Laporan nya menyampaikan


guna menekan dampak inflasi yang diakibatkan adanya kenaikan harga BBM pada saat ini sebanyak 66 kendaraan R4 sebesar Rp 2 Juta,  700 ribu 3 dan untuk Ojek Pangkalan sebanyak 75 unit sebesar Rp 900 ribu selama tiga bulan diberikan berbentuk kupon BBM yang bersumber dari dana ABPD Perubahan Kabupaten tahun anggaran 2022 dan untuk mewujudkan Kabupaten Lahat ber " CAHAYA " 

Bupati Lahat Cik Ujang SH  dalam kata sambutannya bantuan yang diberikan berupa kupon minyak Kepada 60 unit kendaraan R4 angkutan Pedesaan setiap kendaraan masing masing menerima sebesar Rp 2.juta 7 ratus ribu dan kepada Tukang Ojek Pangkalan R2 sebanyak 375 kendaraan masing masing sebesar Rp 900 ribu selama tiga bulan. 


Dipenghujung acara pemberian bantuan Subsidi BBM di tandai dengan penyerahan kupon BBM secara simbolis kepada Angkutan Pedesaan dan Ojek Pangkalan disertai penempelan Stiker Lahat Ber Cahaya selama kegiatan berjalan aman dan tertib 

Jurnalis : Bambang.MD

Komentar Anda

Berita Terkini