RATUSAN JAMAAH UMROH MERASA DIRUGIKAN UANG DI TRANSFER KE OKNUM RW PNS LAHAT

/ 8 April 2018 / 4/08/2018 05:16:00 AM
kantor " Abu Tour Travell "

LAHAT - SUMSEL -POLICEWATCH NEWS - Dugaan penipuan bagi jamaah umroh Kabupaten lahat melalui " Abu Tour Travell " cabang Kabupaten lahat mulai menguak disinyalir ada keterlibatan oknum istri calon bupati melalui jalur  independen diduga indikasi adanya penipuan terhadap calon jemaah umroh yang sudah mengirimkan sejumlah uang  melalui transfer ke rekening oknum PNS nisial (RW) mantan kadinsos lahat  dan Dinas Pariwisata
Hal ini diungkapkan salah satu korban dugaan penipuan perjalanan umroh  " Abu Toir Travell " cabang Kabupaten Lahat yang hingga kini (N) mengalami kerugian hingga Rp  28 juta rupiah. Sementara korban  (N ) hingga kini belum melaporkan nya ke Polres Lahat menurutnya kalau sudah ada yang  melapor rame rame baru saya ikut melaporkan " terangnya
Ia mengaku dirinya ikut arisan program umroh dengan cara angsuran rencana nya saya bersama suaminya akan berangkat pada tahun 2020. Namun terdengar bahwa ABU TOUR TRAVELL ada masalah saya sempat kaget nonton disalah satu TV swasta. Sehingga pupus sudah harapan saya mau menunaikan ibadah umroh ke tanah suci mekkah ungkapnya
Bahwa dirinya sudah mengirim uang melalui transfer ke rekening milik (RW )  pertama 20 juta  dan diminta lagi sisanya 8 juta oleh  (RW) aku korban kepada POLICEWATCH.NEWS selasa (4/4)
Dituturkannya nya lagi beberapa ASN di  Pemkab Lahat sudah ada yang menyerahkan sejumlah uang kepada (RW) mereka agar bisa berangkat umroh melalui Abu Travell yang saat ini kasus ini sedang di tangani mabes polri dan termasuk sumsel ada yang sudah bayar namun belum juga  diberangkatkan
Kasus dugaan penipuan perjalanan umroh melalui " Abu Tour Travell " di Kabupaten lahat belum ada yang melaporkan kepihak kepolisian Polres Lahat. Hingga berita ini diturunkan (HW ) mantan kepala dinas sosial Kabupaten lahat belum bisa di konfirmasi
Reporter :Bambang.MD
Komentar Anda

Berita Terkini